Sewindu Proyek Strategis Nasional (PSN) - Infrastructure Investment and Financing Opportunities in Ibu Kota Nusantara (IKN)


Dalam acara puncak (main event) Sewindu PSN yang dilaksanakan pada tanggal 13 September 2023, digelar beberapa Business Forum dengan salah satu topik yang diangkat adalah “Peluang Investasi dan Pembiayaan Infrastruktur di Ibu Kota Nusantara (IKN)”. Acara ini mempertemukan berbagai pemangku kepentingan diantaranya pemerintah, perusahaan swasta, organisasi bilateral/multilateral, akademisi, mahasiswa, dan masyarakat umum dalam diskusi dan kolaborasi terkait Ibu Kota Nusantara (IKN).

 

Proyek Strategis Nasional

 

Sumber: Newsletter Kantor Bersama KPBU edisi 192 tahun 2023

Baca selengkapnya di Newsletter Kantor Bersama KPBU

------------------

Penafian:

Newsleter Kantor Bersama KPBU adalah newsletter yang terbit setiap minggu dan disusun oleh Tim Sekretariat Kantor Bersama. Kantor Bersama KPBU terdiri dari lintas kementerian, instansi, dan perusahaan seperti; Kementerian Keuangan, Kementerian Koordinator Perekonomian, Kementerian Koordinator Maritim dan Investasi, Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional, Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal, Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, dan PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero). Kantor Bersama KPBU bertujuan untuk melakukan koordinasi, memberikan fasilitasi, dan capacity building dalam rangka percepatan pelaksanaan proyek KPBU di Indonesia.

 

Tags
No id judul isi image