Informasi Umum
Nama Proyek
Perkeretaapian Makassar-Parepare
Nilai Capex
Rp. 988.500.000.000
Nilai Opex
Rp. 1.900.000.000.000
PJPK
Menteri Perhubungan (Direktur Jenderal Perkeretaapian)
Provinsi
Sulawesi Selatan
Kota
Makassar, Pare-Pare
Sektor
Transportasi
Status
Operasi
Keterangan

Informasi Umum

  • Nama Proyek: Proyek KPBU Perkeretaapian Makassar-Parepare
  • Nilai proyek: Rp 1,010,000,000,000
  • Nilai opex: Rp1.900.000.000.000 (akumulatif selama masa kerjasama)
  • PJPK: Menteri Perhubungan (Direktur Jenderal Perkeretaapian)
  • Lokasi Proyek: Provinsi Sulawesi Utara
  • Sektor: Infrastruktur Transportasi

Informasi Lainnya

Tentang Proyek


Lingkup Proyek

Indikasi Lingkup Proyek: Pembangunan dan Pengembangan jalur kereta api Makassar-Parepare segmen B, C, D, dan F

Lingkup KPBU

DBFOMT

Indikasi lingkup KPBU: Pembangunan Segmen F, Pengoperasian dan Perawatan untuk jalur kereta api dan fasilitas operasi untuk segmen B, C, D dan F, serta pembangunan 2 (dua) stasiun penumpang di segmen F.

Project Term


Masa Konstruksi

2 tahun

Masa Konsensi

16 Tahun 3 Bulan

Pengembalian Investasi

Availability payment

Prakualifikasi


Masuk PQ
  1. PT LEN Industri (Persero) 
  2. Konsorsium Kyeryong – Korea Railroad Corporation – Korea Railway Network Authority
  3. Konsorsium PP – PT Bumi Karsa - PT China Communication Construction Engineering Indonesia – PT Iroda Mitra
  4. PT China Harbour Indonesia
  5. Konsorsium Waskita – Waskita Toll Road
  6. Konsorsium Wika – IMS
  7. Enka Insaat Ve Sanayi a.s. 
Lolos PQ
  1. Konsorsium Wika – IMS
  2. Konsorsium PP – PT Bumi Karsa - PT China Communication Construction Engineering Indonesia – PT Iroda Mitra
  3. Konsorsium Kyeryong – Korea Railroad Corporation – Korea Railway Network Authority – Adhi Karya
  4. Konsorsium Waskita Karya (Persero) - PT. Waskita Toll Road – PT LEN Industri (Persero)

Proposal Lelang


Masuk RfP
  1. Konsorsium PT PP (Persero) – PT Bumi Karsa -  PT China Communication Construction Engineering Indonesia – PT Iroda Mitra
  2. Konsorsium Kyeryong – Korail – KRNA - PT Adhi Karya (Persero)
  3. Konsorsium PT Waskita Karya (Persero) Tbk - PT Len Industri (Persero) – PT Waskita Toll Road

 

Pemenang Lelang

Konsorsium PT PP (Persero) – PT Bumi Karsa -  PT China Communication Construction Engineering Indonesia – PT Iroda Mitra

Milestone


Perjanjian KPBU

5 April 2019

Perjanjian Pemerolehan Biaya

3 September 2021

Konstruksi
Operasi

12 Oktober 2022

Rasionalisasi Proyek


Proyek KPBU Kereta Api Makpare merupakan proyek angkutan masal perkeretaapian pertama di Sulawesi dan mempunyai peran penting dalam mendorong pertumbuhan ekonomi di Sulawesi. Proyek ini juga memberikan nilai manfaat efisiensi waktu dan perjalanan dengan memperlancar pemasaran arus barang produk unggulan serta arus penduduk dan wisatawan di Sulawesi Selatan.

  • Mempercepat pembangunan melalui peningkatan arus lalu lintas barang dan penumpang.
  • Membangun konektivitas nasional.
  • Meningkatkan jumlah barang yang diangkut oleh kereta api menjadi 1,5 juta ton per tahun sesuai dengan RPJMN dan tercapainya pembangunan jalur kereta api sepanjang 3258 Km

Penasehat Penyiapan & Pendampingan Transaksi


PT. PII (Persero)

Potensi Dukungan Pemerintah


  1. Fasilitas Penyiapan Proyek
  2. Penjaminan Pemerintah

Rangkuman Hasil Kajian


Struktur Proyek